SOAL LATIHAN UJIAN MANDIRI MASUK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA (USU) TAHUN 2023

 


ruangpetarung.com - SOAL LATIHAN UJIAN MANDIRI MASUK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TAHUN 2023

semangat para petarung ptn 2023

Ujian Mandiri Masuk Universitas Sumatera Utara akan segera dilaksanakan yaitu pada tanggal 15 Juli sd 21 Juli 2023. Adik-adik harus tetap semangat berlatih agar lulus dengan nilai yang sempurna. Berikut Jadwal lengkap Ujian Mandiri USU 2023 :



Harap dibaca dan dicermati dengan baik-baik, jangan abaikan setiap perubahan informasi di website resminya https://penerimaan.usu.ac.id/smm/

Baca Juga:

Soal - Soal Prediksi/Latihan Ujian Mandiri USU (SMM dan SPMPD) Tahun 2021 

Ada banyak perubahan sistem ujian Mandiri masuk Universitas Sumatera Utara tahun ini, dimana sistem ujian sudah sama seperti ujian di SNBT PTN 2023 yang memiliki bidang yang diteskan yaitu TPA, Literasi Bahasa Inggris, Literasi Bahasa Indonesia dan Penalaran Matematika dengan komposisi sebagai berikut:

Pada artikel kali ini,admin akan coba berbagi dengan kalian semua adik-adik yang mau mengikuti ujian sebagai latihan untuk persiapan tes nantinya. Semoga ini bisa bermanfaat untuk kalian semua.

1. Tes Potensi Skolastik [Download]

2. Penalaran Matematika [Download]

3. Literasi Bahasa Indonesia [Download]

4. Literasi Bahasa Inggris [Download]


Demikianlah yang bisa admin berikan kepada kalian semua, smoga bermanfaat ya. Terimakasih dan semoga sukses.

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama

Breaking News !!!